Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Soal Olimpiade OSN Kebumian SMA 2023 PDF dan Kunci Jawaban

Daftar Isi [show]

Soalskul.com - Hallo sobat skull, jumpa lagi nih bareng kita yang pastinya hadir dengan informasi yang terbaru. Apakah kamu sedang mencari soal OSN kebumian tahun 2023?

Pas banget karena disini kami sudah menyajikan kumpulan link download soal Olimpiade Sains Nasional (OSN) Kebumian SMA 2023 beserta kunci jawaban dan pembahasannya dalam format PDF mulai dari tingkat kabupaten/kota (OSN-K), provinsi (OSN-P) sampai dengan OSN tingkat Nasional.

OSN SMA memiliki 9 cabang lomba. Salah satu yang dilombakan dalam OSN SMA 2023 adalah bidang Kebumian. Mungkin beberapa diantara kamu ada yang tidak asing yang dengan bidng kebumian ini? Pada intinya bidang ilmu kebumian ini meliputi ilmu geologi, geofisika, oseanografi, meteorologi dan astronomi.

OSN setiap tahunnya selalu menjadi ajang kompetisi yang sangat bergengsi dan ditunggu-tunggu bagi peserta didik jenjang SD, SMP hingga SMA. Hal ini membuat persaingan nya menjadi sangat ketat karena akan mempertemukan yang terbaik dari yang terbaik.

Mempersiapkan diri menjelang OSN menjadi wajib dilakukan bila ingin memperoleh hasil yang maksimal. Tak cukup dengan mempelajari materi dan kisi-kisi OSN yang diberikan, kita juga harus mencoba inovasi belajar baru untuk lebih mengasah kemampuan salah satunya dengan mengerjakan soal-soal OSN tahun lalu.

Melatih diri dengan mengerjakan soal OSN tahun lalu bisa membuat kita semakin terbiasa dan familiar dengan tipe soal yang nantinya diujikan. Latihan soal pun bisa menjadi wahana yang terbaik untuk mengasah pemahaman materi yang sudah dipelajari.

Soal Olimpiade OSN Kebumian SMA 2023 PDF dan Kunci Jawaban

Tinjauan Singkat Tentang OSN SMA 2023 Kebumian

Olimpiade Sains Nasional atau biasa disingkat OSN adalah sebuah kompetisi tahunan yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dalam bidang sains.

OSN diselenggarakan mulai dari jenjang SD, SMP hingga SMA. Untuk OSN jenjang SMA/MA/Sederajat mempunyai beberapa bidang kompetisi yang akan dilombakan diantaranya Kebumian, Geografi, Matematika, Fisika,  Ekonomi, Astronomi, Kimia, Biologi, hingga Informatika.

Konsep Ilmu Kebumian harus dipahami melalui pendekatan Sistem Bumi (Earth System). Memahami bumi sebagai suatu sistem pada prinsipnya adalah melihat sistem alami yang ada di bumi dan sekitarnya secara keseluruhan sebagai faktor-faktor yang saling terkait secara integral. Hal ini meliputi geosfer, hidrosfer, atmosfer (dan biosfer) serta sistem planet.

Materi atau silabus OSN kebumian SMA mengacu pada materi dalam Olimpiade Kebumian Internasional/International Earth Science Olympiad (IESO). Adapun materi dalam OSN Kebumian SMA diantaranya:

  1. Geologi - Geofisika (Geosfer)
  2. Meteorologi - Klimatologi (Atmosfer)
  3. Astronomi (Sistem Planet)
  4. Geohidrologi - Oseanografi (Hidrosfer)
Pada dasarnya materi untuk IESO secara umum telah tercantum dalam kurikulum mata pelajaran geografi/fisika di tingkat sekolah menengah di Indonesia. Akan tetapi materi tersebut belum diulas secara lengkap dan komprehensif.

Hal ini disebabkan oleh karena ilmu kebumian diajarkan secara parsial dengan materi yang terbatas dan umumnya tidak dilakukan praktek. Pemahaman siswa akan ilmu kebumian yang baik akan sangat didukung oleh adanya praktek. Hal ini perlu menjadi perhatian khusus.

Tahapan seleksi pertama dalam Olimpiade Sains nasional SMA 2023 dimulai dari tingkat kabupaten/kota atau sering disebut (OSN-K). Tahap ini akan menyeleksi peserta didik terbaik untk masing masing kota/kabupaten.

Mereka yang terbaik di masing-masing kota/kabupaten akan masuk tahap seleksi selanjutnya yaitu OSN tingkat Provinsi (OSN-P) untuk menyeleksi peserta terbaik dari tiap provinsi.

Terakhir mereka yang terbaik di setiap provinsi akan kembali di pertemukan dalam OSN tingkat nasional untuk menyaring peserta terbaik dalam sekala nasional.

Bagi peserta yang mengikuti OSN Kebumian 2023, terdapat syarat yang harus dipenuhi setiap peserta diantaranya:

  1. Peserta harus berada di kelas X atau XI SMA/MA/Sederajat.
  2. Mempunyai nilai mata pelajaran Matematika, Fisika atau Geografi, dan Bahasa Inggris yang baik.
  3. Peserta yang pernah ikut pembinaan dan seleksi tingkat internasional tahap-1 yang diselenggarakan Puspresna bisa langsung melangkah ke OSN-P.
  4. Tidak buta warna dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter.
  5. mampu melakukan praktek lapangan.

Baca: Soal Olimpiade OSN Ekonomi SMA 2023 dan Pembahasannya PDF

Download Soal OSN Kebumian 2023 dan Pembahasannya PDF

Dibawah ini telah kami kumpulkan dari berbagai sumber terpercaya di internet soal OSN Kebumian SMA 2023 PDF disertai pembahasan dan kunci jawabannya yang gratis kalian download. Soal-soal ini mulai dari seleksi OSN-K, OSN-P, hingga OSN tingkat Nasional. 

Link Unduh Soal Olimpiade Kebumian 2023 1 >> KLIK DISINI

Link Unduh Soal Olimpiade Kebumian 2023 2 >> KLIK DISINI

Link Unduh Soal Olimpiade Kebumian 2023 3 >> KLIK DISINI

Tambahan: Bila kamu ingin mengunduh soal OSN kebumian 2023, cukup tekan tautan yang telah tersedia kemudian ikuti setiap instruksi yang diberikan hingga diarahkan ke dalam google drive.

Baca: Pedoman dan Silabus OSN SMA 2024 PDF (RESMI)

Akhir Kata

Melatih diri dengan mengerjakan soal-soal OSN tahun lalu memang sangat membantu dalam meningkatkan kemampuan diri. Kamu bisa download soal dan pembahasan Olimpiade OSN SMA 2023 bidang kebumian PDF disertai kunci jawabannya mulai dari tahap seleksi tingkat kabupaten/kota, provinsi hingga nasional.

Terus pantau artikel kami ini karena kami akan berusaha mengupdate baik soal, kunci jawaban, sampai dengan pembahasannya secara berkala agar lebih baru dan semakin lengkap.

Harapannya semoga partikel ini dapat membantu teman-teman semua dalam mempersiapkan diri menjelang OSN tahun ini. prediksi, bocoran, contoh, download, silabus, soal olimpiade osn k, p kebumian sma 2023 dan pembahasannyam kunci jawaban pdf, tingkat kabupaten.

Show comments